Menurut
cerita orang tua, bahwa lelakon tanah jawa itu ada empat cerita yang
masing-masing di mainkan oleh orang agung dan orang mulia.
1. HANA CARAKA DATA SAWALA
NADZOM SYEHUNA
Orang agung yang menjaga dan mengatur Negra (Dunnia). Sedangkan orang mulia, yang menjaga dan mengatur urusan agama (Aherat)
1. HANA CARAKA DATA SAWALA
Yaitu cerita perjalanan hidupnya embah Kuwu Sangkan Cirebon girang dengan Embah Syarif Hidayatullah
SunanGunung Jati cirebon. Embah Kuwu orang agung yang menjaga Negara.
Sedangkan Syarif Hidayatullah sebagai orang mulia, dan keadaan
masyarakat waktu masih primitif, buta aksara dan buta Agama.
2. DATA SAWALA
Yaitu : cerita perjalanan perjalanan hidupnya presiden
sukarno dengan Syechunal Mukarom Abah Umar Bin Ismail Bin Yahya. Bung
Karno sebagai orang agung yang membangkitkan Negara, sedangkan Abah Umar
sebagai orang mulia yang membangkitkan Agama. Keadaan Rakyat saat itu
sedang bangkit dan bersatu untuk berjuang demi membela bangsa,agama, dan
negara yang selama ini terindas dan terinjak injak oleh kaum penjajah.
3. PADA JAYANYA
Yaitu : cerita perjalanan hidupnya presiden soeharto dengan Syechunal Mukarom embah Ahmad Sholawatullah. Pak
harto sebagai orang agung yang membangun Negara sedangkan Embah Ahmad
sebagai orang mulia yang membangun agama. Keadaan masa itu rakyat sedang
sibuk membangun, bangsa, agama, dan negara yang rusak aklibat di jajah.
4. MANGA BATANGA
Yaitu : cerita perjalanan kehidupan sekarang ini, entah siapa dan apa yang terjadi pada bangsa, agama, dan negara ini. Namun
jelasnya bahwa negra kita ini sudah jadi, tinggal menempati, tetapi
negara ini belum bersih, maka dengan ini marilah kita bersama-sama untuk
membersihkankotoran-kotoran di negara ini seperti : banyak tempat,
maksiat, perjudian, narkoba dll.
Orang yang menjual Agama, demi kepentingan pribadi, aliran, aliran
sesatyang tidak berpedoman pada Al Qur'an, Hadis Ijma dan Qias.
Marilah kita mencontoh perbuatan para awlia Yaitu : Toma, Hasud, Ujub,
Ria, Takabur, Dengki, Syirik, Munafik dan Dendam. Kotoran di dalam hati
kita inilah yang menjadi sumber malapetaka di bumi ini.
NADZOM SYEHUNA
* Bersenana ati kang banget kotore Toma, Khasud, Ujub, Ria, Takabure,
* Ujub, Ria, Takabur, Dengki,singkirana Hasud, Toma ngerusak pangkat dadi hina.
* Eling Allah kang gumantil demen Rosul ayo ngintil, aja kalah karo isine pendil, kapan bukapan di
gotong katil.
* Eling Allah kang sempurna ora bisa akalna, amal eling kang di gawa barang akeh ora di gawa.
Firman Allah yang artinya :
* Dan barang sipa yang buta (Hatinya) di dunia ini,niscaya di akhirat nanti ia akan lebih buta
(pula)dan lebih tersesat dari jalan (yang benar) (Qs. Al Isra : 73)
* Hai orang-orang yang beriman jagalah dirimu dan keluargamu dari api neraka
* Sesungguhnya orang yang paling mulya di antara kamu di sisi Allah, adalah orang yang bertaqwa
Post a Comment